• 6 Tanda Ginjal Anda Bermasalah

    Ginjal adalah penyaring darah alami yang setiap harinya bisa menyaring 150 – 200 liter darah. Pencucian darah yang telah beredar sekitar tubuh akan mengandung banyak limbah kotoran, yang biasa diserap melalui makanan tidak higienis, polusi, rokok dan lainnya.

    Semua limbah tersebut akan dipisahkan dan disaring melalui ginjal, dan akan keluar dengan bentuk urine.

    Mengapa ginjal bisa rusak?

    Ginjal rusak identik dengan kekentalan darah.
    Taukah Anda kalau saringan darah pada ginjal memiliki serat yang sangat tipis dan halus? Saringan ginjal berfungsi menyaring darah dan memisahkannya dari kotoran.

    Bagaimana kalau darah yang tadinya encer, menjadi kental dan melewati jaringan yang sangat tipis dan halus tersebut? Tentu akan robek. Itu yang disebut Gagal Ginjal.

    Bagaimana kalau ginjal sudah tidak bisa beroperasi secara normal lagi?

    Hal ini disebut gagal ginjal, dan pada pengobatan medis akan dilakukan pencucian darah dengan sebuah mesin yang berfungsi sebagai pengganti ginjal, yaitu menyaring darah.

    Sedangkan pada Pengobatan Ginjal Chinese Medicine, Klinik Sinshe Phan menggunakan tanaman herbal untuk mengembalikan fungsi.

    6 Tanda ginjal Anda mulai bermasalah :

    1. Perubahan warna Urine
      Urine penderita gagal ginjal identik keruh, coklat dan berbusa (tidak semua, tapi mayoritas). Hal ini disebabkan ginjal sudah tidak bisa lagi menyaring sempurna kotoran pada darah, sehingga sangat banyak kandungan dalam tubuh, yang terbuang juga melalui urine.
    2. Rasa logam pada lidah
      Jika Anda merasakan rasa logam pada lidah dan juga mengalami bau mulut, Anda wajib waspada dan segera periksa ke pengobatan. Rasa logam dan bau mulut terjadi akibat banyaknya limbah yang menempel pada ginjal dan tidak bisa tersaring.
      Selain itu waspada juga jika Anda berkurang nafsu makan atau tiba-tiba memiliki selera makan yang berbeda.
    3. Ruam Kulit
      Kulit Anda akan mengalami bintik2, terlihat kering, tidak sehat dan iritasi.
      Ruam pada kulit terjadi akibat tubuh berusaha mengeluarkan limbah pada ginjal dan tubuh melalui keringat, yaitu melalui pori-pori kulit.
      Namun limbah yang berusaha dikeluarkan terlalu banyak sehingga terhambat pada pori-pori dan pembuangan limbah tidak maksimal. Hasilnya limbah menempel pada kulit.
    4. Bengkak
      Cairan pada tubuh (termasuk darah) tidak bisa beredar dengan baik, sehingga beberapa bagian tubuh akan terjadi penumpukan cairan.
      Biasanya bengkak / penumpukan cairan ini terjadi pada tubuh bagian bawah, mayoritas bagian Kaki. Namun banyak juga terjadi pembengkakan pada wajah, siku, tangan dan betis.
    5. Sakit pada bagian pinggang atas belakang
      Sakit pada bagian tersebut adalah indikasi penyakit ginjal, apalagi jika bersamaan dengan demam tinggi & perubahan warna urine.
      Sakit pada pinggang bagian belakang sangat identik dengan pelemahan ginjal (menuju gagal ginjal), batu ginjal, dan juga infeksi ginjal.
    6. Kelelahan berlebih (Fatigue)
      Ginjal memiliki fungsi untuk memproduksi Erythropoietin, yaitu hormon pembentuk sel darah merah. Dan sel darah merah baru kaya akan oksigen yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.
      Sedangkan tubuh dan organ membutuhkan banyak sekali oksigen untuk bekerja.
      Ginjal yang rusak tidak dapat memproduksi cukup sel darah merah yang menhasilkan oksigen, sehingga tubuh dan organ yang kekurangan oksigen akan bekerja lebih lambat dan lebih berat.

    Taukan harga untuk cuci ginjal berapa? Sangat mahal lho.

    Namun hal mengerikan ini dapat dicegah HANYA dengan mengkonsumsi cukup air putih. Murah kan?

    Dengan asupan air yang cukup, keenceran darah akan terjaga, sehingga ginjal tidak akan rusak karena kekentalan darah. Darah yang disaringpun akan cukup encer untuk menjaga jaringan penyaring ginjal yang halus itu.

    Selain konsumsi air putih, wajib juga menjaga metabolisme tubuh dengan olahraga, dan juga konsumsi makanan sehat.

    Dengan itu, Anda akan terhindar dari Gagal Ginjal.

    Semoga bermanfaat

    Punya masalah yang sama atau sejenis?
    Hubungi kami di

    Contact Us

    Klinik Sinshe Phan,
    Spesialis Tumor, Kanker, Liver, dan berbagai penyakit dalam.

    Alamat :
    Jakarta, Perumahan Gading Arcadia blok Q no. 51-52.
    021-4606572, 021-4606573, 021-4606576.

    Bandung, Ruko Mall Trade Center (MTC) Blok D no. 9.
    022-7537677. 022-7537677

    Konsultasi = 0811-2289-896
    Whatsapp (Only) = 0813-1275-5519

    =============================================================
     

    Mengapa Harus Klinik Sinshe Phan?

    Klinik Sinshe Phan menggabungkan RATUSAN Jenis Tanaman Herbal yang 80% nya merupakan Tanaman Herbal yang di Import.

    • 100% Metode Herbal, tanpa bahan kimia, tanpa efek samping, dan tanpa Operasi.
    • Mengapa harus Ratusan Jenis? 
      Karena Penyakit Dalam seperti Kanker, Liver, Stroke, dll merupakan akumulasi dari Kebiasaan Buruk yang dilakukan bertahun-tahun. Kemungkinannya sangat kecil jika hanya mengandalkan 1 – 3 tanaman herbal.
      Dengan menggabungkan Ratusan Jenis Tanaman Herbal dengan takaran yang TEPAT, menghasilkan Efek yang jauh lebih kuat untuk menumpas Penyakit yang diderita.
    • Kenapa harus Import?
      Tanaman Herbal di Negara 4 Musim lebih bervariasi yang lebih banyak dan memiliki Khasiat yang jauh lebih kuat dibanding tanaman di negara 2 musim. 

2 Responsesso far.

  1. Teddy says:

    Salam shinse pan
    Saya terkena pembengkakan prostat
    Jinak Mohon info pengobatan nya
    Nama Teddy
    Umur 55 tahun